PELATIHAN PAKEM (PEMBELAJARAN AKTIF, KREATIF, EFEKTIF, DAN MENYENANGKAN) BAGI GURU-GURU DI SMA NEGERI 2 DEWANTARA ACEH UTARA

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat tentang Pelatihan PAKEM (Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan) bagi guru-guru di SMA Negeri 2 Dewantara Aceh Utara telah dilaksanakan oleh  tim dosen yang terdiri dari Nurhayati, M.Si., Rahmi Wahyuni, M.Pd., Novianti, M.Si., Siti Khaulah, M.Pd., Read More …

PELATIHAN PEMANFAATAN MEDIA STIK ES KRIM UNTUK MELATIH KEMAMPUAN BERHITUNG SISWA SEKOLAH DASAR

Bilangan merupakan salah satu komponen matematika yang sangat penting dan mendasar yang harus dipahami setiap peserta didik. Pada materi operasi hitung bilangan, peserta didik diharapkan mampu melakukan operasi penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian dengan bantuan media pembelajaran, dalam kegiatan belajar mengajar Read More …

PELATIHAN APLIKASI KOMPUTER BAGI ANGGOTA KARANG TARUNA ANGKASA MUDA LHOK AWE-AWE

Karang taruna adalah organisasi kepemudaan di Indonesia yang merupakan wadah pengembangan generasi muda nonpartisan, yang terutama bergerak di bidang sosial. Karang taruna tumbuh atas dasar kesadaran dan rasa tanggungjawab sosial dari, oleh dan untuk masyarakat khususnya generasi muda di wilayah Read More …

PELATIHAN MICROSOFT OFFICE EXCEL BAGI OPERATOR DESA DI KECAMATAN PEUSANGAN SELATAN KABUPATEN BIREUEN

Kecamatan Peusangan Selatan merupakan sebuah kecamatan hasil pemekaran dari Kecamatan Peusangan. Luas daerah ini mencakup 20 buah desar dengan total populasi sebanyak 24.500 jiwa. Kecamatan ini termasuk dalam kecamatan baru, yang mana dalam menjalankan pemerintahan, terutama pemerintahan desa, belum memaksimalkan Read More …

PELATIHAN PEMBUATAN MIKRO ORGANISME LOKAL (MOL) BONGGOL PISANG DAN SERABUT KELAPA

Desa Pante Piyeu Kecamatan Peusangan terdiri dari 3 dusun, yaitu Dusun Loen, Dusun Teungoh, dan Dusun Bale Blang dan jumlah KK 375. Mata pencarian PNS, pedagang dan wiraswasta dan sebagian besar petani. Namun petani dalam mengusahakan lahan pertanian selalu tergantung Read More …