Berhitung adalah salah satu dasar dari pelajaran matematika, jika kesulitan dalam berhitung maka siswa akan mengalami kendala dalam memahami materi selanjutnya. Dalam berhitung juga di perlukan kecepatan, tidak hanya berhitung secara biasa. Salah satu caranya dengan teknik jarimatika. Kegiatan pengabdian Read More …
Teaching Model Pembelajaran Pecahan yang Inovatif Berdasarkan Konsep Matematika
Mengajarkan pecahan di sekolah dasar bagi mayoritas guru dirasakan menjadi sangat sulit. Hal ini yang dialami oleh mayoritas guru yang mengajarkan pecahan di SD N 28 Peusangan. Berdasarkan kondisi tersebut tim pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat dari Prodi PGSD Universitas Almuslim Read More …
Pemateri Pengembangan Kurikulum Berbasis KKNI Program Studi PGSD STKIP Citra Bangsa Aceh Utara
STKIP Citra Bangsa Aceh Utara merupakan salah satu sekolah tinggi yang berlokasi di Aceh Utara dan berdiri pada tahun 2015, dan terdiri dari 2 program studi yaitu PGSD dan pendidikan matematika. Dalam rangka melahirkan lulusan sesuai standar lulusan yang diatur Read More …
Pelatihan Penggunaan Media Geogebra pada Siswa di SMAN 2 Bireuen
Salah satu permasalahan yang umum ditemui pada siswa dalam proses pembelajaran matematika pada materi geometri adalah kurang terampilnya siswa dalam mengaplikasinnya dalam bentuk gambar, karena hanya menggambarkan secara manual. Pengetahuan dan cara berfikir tersebut dapat diatasi dengan memanfaatkan benda-benda sebagai Read More …
Pelatihan Aplikasi Tes Potensi Siswa SMK Negeri 1 Peusangan untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa dalam Persiapan Ujian Nasional
Secara penilaian sistem pendidikan nasional telah diterapkan kementrian pendidikan dan kebudayaan untuk sekolah khususnya tingkat SMK sebagai sistem penilaian Ujian Nasional menggunakan sistem komputer atau yang lebih dikenal dengan sistem CAT (Computer Assisted Tes). Secara teknologi melalui sistem penilaian dengan Read More …
Pendampingan dan Pengenalan kepada Mahasiswa Ekonomi terhadap English Business di Kabupaten Bireuen
English Business merupakan salah satu mata kuliah yang harus ditempuh oleh mahasiswa pendidikan ekonomi. Bahasa inggris bisnis merupakan keseluruhan yang kompleks pada bidang-bidang industri dan penjualan, industri dasar, prosesnya, industri manufaktur dan jaringan, insuransi, perbankan, distribusi, transportasi dan lainnya yang Read More …
Sosialisasi Pembuatan Briket Sekam Padi sebagai Bahan Bakar Alternatif di Desa Bluka Teubai
Pemanfaatan energi alternatif dapat dilakukan untuk mengantisipasi ketersediaan sumber energi yang semakin berkurang. Salah satu jenis sumber energi yang banyak digunakan adalah gas elpiji. Gas elpiji tersebut umumnya digunakan sebagai energi bahan bakar untuk memasak di lingkungan rumah tangga. Dalam Read More …